60 Referensi Nama Bayi Perempuan Menurut Islam dan Al-Qur’an

Nama Bayi – Kelahiran anak merupakan momen yang membahagiakan. Banyak orang tua muslim yang ingin menamai bayi perempuan menurut Islam dan Al-Qur’an, sebagai harapan agar putri mereka bisa tumbuh menjadi sosok muslimah dan patut dicontoh secara agama khususnya agama islam.

Nama Bayi Perempuan menurut Islam dan Al-Qur’an

Berikut adalah contoh nama bayi perempuan Abjad A-E yang bisa dijadikan referensi dari namabayi.com:

  1. Adila : Perempuan yang adil.
  2. Afiyah : Sehat.
  3. Ainun : Memiliki mata yang indah.
  4. Aizah : Dihormati, mulia.
  5. Aisyah : Istri Nabi SAW., lemah lembut dan cerdas.
  6. Aminah : Dapat dipercaya.
  7. Abidah : Suka Beribadah.
  8. Balqis : Ratu.
  9. Bahira : Cerdas.
  10. Chayra : Kebaikan.
  11. Chafia : Orang yang diperhatikan.
  12. Dina : Cantik
  13. Eliza : Berharga
  14. Eshal : Nama salah satu bunga di surga.
  15. Erina : Cantik

Nama Bayi Perempuan menurut Islam dan Al-Qur’an

Berikut adalah contoh nama bayi perempuan Abjad F-J yang bisa dijadikan referensi :

  1. Fatimah : Putri Nabi Muhammad SAW, selalu berseri.
  2. Faizah : Kesuksesan.
  3. Fadhila : Unggul, utama.
  4. Farah : Kegembiraan, Kebahagiaan.
  5. Farida : Mutiara Hebat.
  6. Fauziyah : Beruntung.
  7. Faakhirah : Kebanggaan orang tua, luar biasa.

24.Faiqah : Perempuan dengan kedudukan tinggi.

  1. Ghufrana : Mendapat Pengampunan dari Tuhan.
  2. Ghina : Kaya.
  3. Hilya : Perhiasan.
  4. Habibah : Perempuan yang dicintai.
  5. Hasnah : Cantik.
  6. Hanifah : Perempuan yang teguh.
  7. Ilmi : Berpengetahuan
  8. Iffa : Suci
  9. Izzah : Kemenangan
  10. Jasmin : Bunga Melati
  11. Jihan : Bunga yang Indah

Nama Bayi Perempuan menurut Islam dan Al-Qur’an 

Berikut adalah contoh nama bayi perempuan Abjad K-O yang bisa dijadikan referensi :

  1. Khalisah : Suci, bersih dari dosa.
  2. Kamila : Sempurna.
  3. Karima : Perempuan dermawan dan mulia
  4. Laila : Malam hari.
  5. Lafizah : Lautan yang dalam.
  6. Maisarah : Orang yang diberi kemudahan, kekuatan dan kesabaran.
  7. Maryam : Ibunda nabi Isa, wanita yang berserah diri dan mulia.
  8. Majidah : Perempuan yang dihormati dan mulia.
  9. Mawaddah : Perempuan dengan kasih sayang dan kepedulian.
  5 Inspirasi Nama Bayi Menurut Bulan Lahir dan Artinya

45.Nadhifa : Bersih

  1. Nur : Cahaya.
  2. Nabila : Bidadari, cerdas.
  3. Nisa : Perempuan

Nama Bayi Perempuan menurut Islam dan Al-Qur’an 

Berikut adalah contoh nama bayi perempuan Abjad P-Z yang bisa dijadikan referensi :

  1. Rania : Perempuan yang sukses
  2. Riza : Perempuan yang takut kepada Allah SWT dan menjaga kehormatannya.
  3. Riyah : Perempuan yang kuat
  4. Ruwah : Perempuan yang indah

53.Salamah : Perempuan tanpa celah.

  1. Syifa : Obat.

55.Safiyah : Perempuan lugu dan suci.

  1. Salwa : Pembawa Kebahagiaan.
  2. Wardah : Bunga mawar.
  3. Yasmin : Bunga Melati.
  4. Yamina : Perempuan yang dirahmati Allah.
  5. Yasira : Dianugerahi Kemudahan.
  6. Zahra : Berseri, bercahaya, bunga mawar.

Rangkaian Nama Bayi Perempuan menurut Islam dan Al-Qur’an

Selain di atas, berikut adalah beberapa contoh rangkaian nama bayi perempuan menurut Islam dan Al-Qur’an dari namabayi.com yang bisa Anda jadikan rujukan :

  • Alesha Zahra : Bunga Mawar yang selalu dilindungi Allah.
  • Balqis Khansa Alya : Perempuan yang baik dan memiliki derajat tinggi seperti ratu balqis.
  • Syareefa habibah putri : anak perempuan kesayangan yang cantik dan dimuliakan.
  • Karimah Haffafah : perempuan mulia yang penuh kedamaian.

Jadi bagaimana, nama bayi perempuan menurut Islam dan Al-Qur’an begitu indah dan bermakna bukan? Untuk reverensi lainnya silahkan masuk ke laman namabayi.com.

3