Nama Bayi Perempuan Awalan Huruf G yang Direkomendasikan

Nama Bayi Perempuan Awalan Huruf G – Apakah Anda baru saja dikaruniai seorang anak perempuan? Jika iya, maka pastikan untuk segera memberikan nama. Nama bayi perempuan awalan huruf G sendiri dapat menjadi pilihan lengkapnya.

Dengan variasi pilihan nama yang banyak Anda bisa memilihnya sesuka hati. Jika perlu, pertimbangkan pemilihan nama terlebih dahulu dengan pasangan atau keluarga terdekat sekalipun.

Terlebih, nama adalah salah satu ungkapan doa dan harapan dari orang tua kepada anaknya. Oleh sebab itu, pastikan untuk memberi nama dengan arti yang baik kepada anak. Sebagai rekomendasi, di bawah ini merupakan beberapa nama yang dapat dijadikan pilihannya:

Rekomendasi Nama Bayi Perempuan Awalan Huruf G

Nama Bayi Perempuan Awalan Huruf G yang Direkomendasikan

  • Gadis : nama ini artinya adalah seorang anak perempuan
  • Gabriel : artinya adalah malaikat pembawa pesan
  • Gadara : yakni dari puncak gunung
  • Gabriele : seorang anak yang mengabdi kepada tuhan
  • Gada : nama tersebut memiliki arti keberuntungan yang baik
  • Gala : artinya yakni seorang anak perempuan yang penuh dengan kegembiraan atau kesenangan
  • Gaho : artinya adalah sang ibu
  • Gaia : memiliki arti bumi
  • Gail : artinya adalah seorang anak yang hidup dengan bahagia
  • Gali : artinya adalah musim semi atau air mancur
  • Galiena : merupakan anak pelindung orang yang mulia
  • Galih : arti nama bayi perempuan awalan huruf g tersebut adalah hati atau inti
  • Galina : memiliki arti terang benderang atau cemerlang
  • Galihali : artinya anak yang ramah dan menarik
  • Galya : adalah seorang anak yang sabar
  • Gana : nama ini berarti kebun
  • Gamila : adalah seorang anak perempuan yang sangat rupawan 
  • Gandari : artinya adalah urat nadi
  • Gandawati : nama ini artinya seorang anak perempuan yang cantik
  • Gandasuli : yakni bunga yang cantik dengan warna kuning dan putih
  • Gandes : yakni seorang anak perempuan yang anggun dan juga luwes
  • Ganis : artinya adalah kebun
  • Gandhi : yakni sebuah matahari yang terang
  • Gandhali : artinya adalah harum baunya
  • Garati : adalah anak perempuan yang memiliki budi luhur
  • Gantari : anak perempuan yang menyinari
  • Gandara : yakni anak perempuan dengan jiwa pengawal
  • Garbine : artinya adalah yang menjernihkan
  • Gari : memiliki arti tajam seperti tombak
  • Garini : nama ini berarti istri yang baik
  • Garin : adalah seorang anak perempuan yang diharapkan dapat menjadi istri yang baik
  • Gargi : yakni anak perempuan yang semangat belajar
  • Gardenia : artinya adalah bunga
  • Gelsy : anak yang penuh dengan keceriaan
  • Garland : nama tersebut artinya kalung bunga
  • Gen : merupakan arti dari mata air
  • Gendis : artinya adalah semanis gula
  • Geogia : memiliki arti petani
  • Genduk : yakni seorang anak dengan jenis kelamin perempuan
  • Gerrie : artinya adalah manis, terkenal, dan cerah
  • Gharizah : adalah naluri
  • Gerda : artinya adalah sang pelindung
  • Ghaniyyah : artinya adalah kaya raya
  • Ghina : memiliki arti kekayaan 
  • Ghufrana : artinya adalah pengampunan dari Tuhan
  • Ghuzmah : nama ini berarti kekayaan
  • Gurrah : artinya adalah permulaan atau awal bulan
  • Gifty : nama tersebut berarti hadiah atau pemberian Tuhan
  • Gilly: artinya adalah menyenangkan, bahagia, dan cantik
  • Gilda : nama seorang anak yang rela berkorban
  • Gina : artinya adalah sumber perak
  • Ginger : nama bayi perempuan awalan huruf g ini berarti kemurnian
  • Ginevra : memiliki arti yang adil
  • Gisa : artinya adalah batas dari sebuah pohon
  • Githa : seorang anak yang merupakan hadiah atau anugerah dari Tuhan
  • Gliona : seorang anak pelayan Tuhan
  • Glenna : yakni anak perempuan yang memiliki hati lapang
  • Gloria : artinya adalah kemenangan
  • Goldcorna : nama seorang anak yang damai, berhati baik
  • Godehyda : artinya adalah seorang anak perempuan yang mendapat berkah
  • Grace : seorang anak yang penuh dengan rahmat, belas kasihan, dan kebaikan
  • Gracia : artinya adalah pejuang wanita
  • Gregora : nama ini berarti pengamat
  • Greeta : arti nama tersebut adalah mutiara
  • Greisy : nama tersebut berarti sangat menawan, energik, dan baik hati
  • Greta : adalah anak perempuan layaknya mutiara yang paling baik
  • Gretel : adalah anak yang paling hebat
  • Grette : artinya adalah sebuah mutiara
  • Grisela : adalah seorang anak perempuan yang miliki hati yang tulus dan juga pendiam
  • Grimonia : adalah sosok seorang perempuan yang patut untuk dimuliakan
  • Gurdun : merupakan arti dari kedamaian yang suci
  • Guilla : artinya adalah seorang pelindung
  • Gudytha : yakni seorang anak perempuan yang sangat suka petualang, memiliki kebebasan, dan kegembiraan
  • Guinevere : adalah arti dari yang adil
  • Gwenny : merupakan seorang anak dengan jiwa yang jujur dan diberkati
  • Gyan : yakni anak yang dapat menjadi penerangan
  • Gyeong : adalah anak yang dapat dihormati
  • Gwyneth : arti nama ini adalah seorang anak perempuan yang jujur, putih, dan penuh dengan kegembiraan
  • Gabina : nama yang satu ini artinya adalah semanis madu
  • Galila : arti nama tersebut yakni yang besar atau yang agung
  • Ghaaliya : artinya adalah harum
  • Ghaania : makna nama anak perempuan yang satu ini adalah gais yang cantik
  • Gadhia : nama ini berarti pagi dan awan
  • Ghaliya : nama yang satu ini memiliki arti adalah anak perempuan yang berharga
  • Ghaitha : nama tersebut berarti seorang anak perempuan yang suka menolong
  • Ghaniyah : yanki seorang anak yang cantik dan penuh dengan kekayaan
  • Ghatiya : adalah anak perempuan yang dinamis
  • Ghumaysa : seorang anak perempuang yang pertama kali memeluk Islam
  • Gulmira : nama yang satu ini artinya adalah bunga
  • Gulayna : nama tersebut berarti cermin dan bunga
  • Gulya : nama yang satu ini artinya adalah bunga
  • Gaizka: nama tersebut adalah seorang anak yang baik dan juga cerdas
  • Ghaizka : artinya adalah cerdas
  • Gantari : nama ini berarti menyinari
  • Ghayda : arti dari nama tersebut adalah seorang anak yang baik hati
  • Gulzaar : artinya adalah kebun
  • Gulshan : memiliki arti kebun
  • Gadhi : nama yang satu ini berarti Tuhan adalah penuntunku
  • Gumala : artinya adalah menarik dan rupawan
  • Gaishan : adalah anak yang rupawan
  Kumpulan Nama Bayi Perempuan Awalan Huruf F dan Maknanya

Jadi, manakah salah satu nama bayi perempuan awalan huruf g yang akan Anda jadikan pilihan untuk si kecil? Setiap nama yang sudah direkomendasikan di atas sama-sama baik untuk dipilih. Pasalnya, semua nama tersebut memiliki arti dan maknanya sendiri. Untuk itu, tidak ada salahnya jika Anda menjadikannya pilihan.

Saat memilih beberapa nama tersebut sendiri, pastikan juga untuk mempertimbangkan pemilihan artinya. Pastikan untuk memilih nama dengan arti yang dapat menjadi harapan dan doa dari Anda sebagai orang tua. Dengan begitu, tentu si kecil dapat tumbuh dengan harapan dan doa yang selalu ada di dalam namanya tersebut. Oleh sebab itu, jangan sampai memilih nama dengan sembarangan. 

 

0